Oda Ungkap Alasan Luffy Disebut Mugiwara di One Piece, Ternyata Artinya adalah...

- 5 September 2023, 15:07 WIB
Berikut arti kata Mugiwara yang disematkan pada Monkey D Luffy yang selama ini menjadi perdebatan dalam manga One Piece karya Eiichiro Oda.
Berikut arti kata Mugiwara yang disematkan pada Monkey D Luffy yang selama ini menjadi perdebatan dalam manga One Piece karya Eiichiro Oda. /

Sedangkan Marshall D Teach memiliki janggut yang juga menonjol.

Apalagi setelah time skip. Jadi tidak heran dia disebut Kurohige.

Jadi ya, sudah lumrah di One Piece seseorang memiliki nickname sesuai dengan karakteristiknya.

Dan tanda tangan Luffy adalah topi jerami.

3. Sejarah Topi Jerami Luffy

Topi jerami Luffy awalnya milik Gol D. Roger.

Hal ini terlihat pada kilas balik Rayleigh, saat Roger pertama kali bertemu dengan Rayleigh, saat Roger mengenakan topi tersebut.

Setelah itu topi tersebut menjadi milik Shanks.

Shanks kecil di kilas balik Kozuki Oden sudah memakai topi itu.

Sebelum Shanks meninggalkan Desa Foosha, Shanks juga mempercayakan topinya kepada Luffy, dengan janji bahwa Luffy akan mengembalikannya kepada Shanks setelah Luffy menjadi bajak laut yang hebat.

Halaman:

Editor: Viko Karinda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah