Mengetahui 4 Tahapan Usia dalam Mengenali Watak Seseorang

- 10 Juni 2022, 16:50 WIB
Ada empat hal pokok ketika kita mengenali watak seseorang berdasarkan usia.
Ada empat hal pokok ketika kita mengenali watak seseorang berdasarkan usia. /Pixabay/SplitShire /

 

TERAS GORONTALO - Mengenali watak seseorang melalui Fisiognomi (ilmu membaca manusia dari bentuk fisik) maupun Psikologi yaitu ilmu terapan dimana mengenali perilaku seseorang. Hal ini bukanlah perbincangan yang asing lagi.

Mengenali watak akan membantu kita dalam membangun hubungan yang baik. Dalam dunia kerja hal ini sangat diperlukan pula untuk menentukan tupoksi kerja seseorang.

Selain itu ini akan memudahkan kita untuk lebih bijaksana dalam mengambil keputusan, menghargai orang lain, berteman, bahkan memilih pasangan hidup.

Mengutip dalam buku Kitab Firasat karya Imam Fakhruddin Ar-Razi, Terbitan Turos Pustaka, cetakan ke 3. Ada empat hal pokok ketika kita mengenali watak seseorang berdasarkan usia.

Baca Juga: BAHAYA! Menatap Layar HP Terlalu Lama Bisa Memperpendek Umur, Tak Hanya Merusak mata

1. Tahap pertumbuhan

Ketika manusia masih dalam fase pertumbuhan, umumnya tubuh berada dalam kondisi panas berlebih dan lembap yang seimbang.

Oleh karenanya dalam fase ini manusia cenderung memiliki watak bagaikan musim semi yang ceria.

Jiwa cenderung kosong dari keyakinan yang mengikat dan masih minim akan pengalaman baik maupun buruk.

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Buku Kitab Firasat karya Imam Fakhruddin Ar-Razi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x