Arti Mimpi Menurut Agama Kristen Dalam Alkitab, Berikut Penjelasan Pendeta Mahayoi

- 11 Februari 2022, 14:48 WIB
Ilustrasi gereja. Arti Mimpi Menurut Agama Kristen Dalam Alkitab, Berikut Penjelasan Pendeta Mahayoi
Ilustrasi gereja. Arti Mimpi Menurut Agama Kristen Dalam Alkitab, Berikut Penjelasan Pendeta Mahayoi /Pixabay/ddzphoto

TERAS GORONTALO — Jika seorang umat Kristen mengalami mimpi, maka arti mimpi seperti itu biasanya dalam Alkitab memiliki berbagai makna.

Menurut Pendeta Mahayoi, arti mimpi dalam keyakinan agama Kristen mempunyai perbedaan, apakah arti mimpi itu datang dari Tuhan Allah atau tidak.

Karena, hampir semua orang pernah mengalami pengalaman yang namanya mimpi, namun bisa saja menjadi arti mimpi ini pertanda baik atau buruk.

Baca Juga: Kenali Arti Mimpi Ini Kekayaan Berlipat Ganda Menurut Primbon Jawa, Psikologi dan Islam

Dilansir Teras Gorontalo dari kanal YouTube Jawaban oleh Pendeta Mahayoi mengulas tentang perbedaan arti mimpi datangya dari Tuhan Allah atau bukan.

Menurut Pendeta Mahayoi, bagaimana kita bisa tahu bahwa mimpi datangnya dari Tuhan Allah atau hanya pikiran kita yang masuk ke alam bawah sadar.

Seorang Gembala ini menambahkan, kalau seseorang tidak pernah berfikir tentang mimpi itu, dan tidak pernah lagi bergumul tentang masalah itu, tiba-tiba mimpi itu datang.

Baca Juga: Terbukti Manjur, Obat Ini Bisa Redakan Sakit Gigi, Tanpa Menggunakan Resep Dokter

Itu bisa jadi datangnya dari Tuhan Allah. Tapi, lain kalau memang seseorang sedang bergumul masalah itu, dan terus memikirkannya sampai tidak bisa tidur.

Halaman:

Editor: Agung H. Dondo

Sumber: Youtube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x