Erupsi Gunung Semeru Telan 13 Korban Jiwa

- 5 Desember 2021, 15:29 WIB
Erupsi Gunung Semeru Telan 13 Korban Jiwa
Erupsi Gunung Semeru Telan 13 Korban Jiwa /Instagram @andreli48

TERAS GORONTALO – Erupsi Gunung Semeru Jawa Timur menelan sebanyak 13 korban jiwa.

 Baca Juga: Kisah Pilu Kasus Bunuh Diri Mahasiswi Mojokerto Viral di Medsos, Polisi Tetapkan Sang Pacar Jadi Tersangka

Selain menelan 13 korban jiwa, hampir semua rumah di daerah tersebut hancur akibat erupsi disertai awan panas dan hujan abu vulkanik.

 

Dilaporkan Antaranews, 5 Desember 2021, Kepala BNPB Letnan Jenderal TNI Suharyanto menyampaikan, dua diantara 13 korban meninggal dunia tersebut adalah warga Desa Curah Kobokan dan Kubuan dari Kecamatan Pronojiwo, Lumajang.

 Baca Juga: Akun Facebook Oknum Polisi yang Diduga Perkosa Novia Diburu Warganet

Berdasarkan laporan diterimanya, tercatat sebanyak 98 orang terluka dan kebanyakan mengalami luka bakar.

 

41 korban luka tersebut telah dirawat di RSUD Haryanto dan Rumah Sakit Bhayangkara, 40 orang dirawat di Puskesmas Pasirian, 10 orang di Puskesmas Penanggal, dan 7 orang di Puskesmas Candipuro.

Halaman:

Editor: Gian Limbanadi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah