Ini Profil Muhammad Mardiono, Plt Ketua Umum PPP yang Gantikan Suharso Monoarfa, Ternyata Orang Dekat Jokowi

- 6 September 2022, 22:54 WIB
Plt Ketua Umum PPP,  Muhammad Mardiono
Plt Ketua Umum PPP, Muhammad Mardiono /Tangkapan Layar/Instagram @Muhammad Mardiono

TERAS GORONTALO - Sosok Muhammad Mardiono yang belum lama ini ditunjuk menjadi Plt Ketua Umum PPP, menggantikan Suharso Monoarfa ternyata masuk sebagai salah satu orang dekat dari Presiden Jokowi.

Walau demikian, nama Muhammad Mardiono yang tiba-tiba menggeser posisi Suharso Monaorfa di PPP, sejauh ini mungkin tidak terlalu dikenal oleh publik, terlebih kedekatan dirinya dengan Presiden Jokowi.

Namun siapa sangka, kalau Muhammad Mardiono sendiri, jauh sebelum dirinya ditunjuk sebagai Plt Ketua Umum menggantikan Suharso Moonoarfa, ternyata salah satu yang memegang posisi penting dalam lingkaran presiden Jokowi.

Baca Juga: Begini Tanggapan Puan Maharani Terkait Unjuk Rasa Kenaikan Harga BBM dan Aksi Walk Out PKS

Diketahui, Muhammad Mardiono sendiri ditunjuk menjadi Plt Ketua Umum, pada Mukernas PPP yang digelar pada Senin 5 September 2022 kemarin.

Dimana, dalam Mukernas tersebut, selain menunjuk Muhammad Mardino sebagai Plt Ketua Umum, juga ikut memberhentikan Suharso Monoarfa dari jabatannya sebagai ketua Umum partai berlambang Ka'bah tersebut.

Hal ini sebagaimana dikutip Teras Gorontalo dari Pikiran Rakyat, pada artikel "Profil Muhammad Mardiono, Plt Ketua Umum PPP Pengganti Suharso Monoarfa".

Baca Juga: Terkait Santri Tewas di Ponpes Gontor Dugaan Penganiayaan, Ini Pernyataan Resmi Pihak Pondok

Muhammad Mardino merupakan pria kelahiran Yogyakarta, 11 Juli 1957 ini sekilas jarang tampil dipublik maupun dalam dinamika perpolitikan tanah air selama ini.

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah