Gibran Rakabuming Resmi Jadi Cawapres dari Prabowo Subianto pada Pemilihan Presiden 2024

- 23 Oktober 2023, 09:00 WIB
Gibran Rakabuming Resmi Menjadi Calon Wakil Presiden (Cawapres) dari Prabowo Subianto pada Pemilihan Presiden 2024
Gibran Rakabuming Resmi Menjadi Calon Wakil Presiden (Cawapres) dari Prabowo Subianto pada Pemilihan Presiden 2024 /instagram/@politicost

TERAS GORONTALO - Gibran Rakabuming Anak sulung Presiden Jokowi Dodo maju dalam pemilihan presiden mendatang sebagai Calon Wakil Presiden (Cawapres).

Dikutip dari Pikiran Rakyat, nama Gibran sendiri di umukan para ketua umum pada pertemuan koalisi indonesia pengusung Prabowo di kartanegara pada hari Minggu 22 Oktober 2023.

Sang ayah Presiden Jokowi Dodo menyetujui anak sulungnya itu untuk maju mendampingi Prabowo sebagai calon Wakil Presiden pada pemilihan 2024 nanti.

Baca Juga: Presiden Jokowi Setuju Anaknya Jadi Cawapresnya Prabowo

Yang dimna Pak Presiden Jokowi mengungkapkan anaknya itu sudah dewasa, kita sebagai orang tua wajib mendukung, Memberi suport, dan mendoakan yang terbaik.

Pada acara hari santri nasional di tugu pahlawan Surabaya Jawa Timur pada hari minggu 22 Oktober 2023 itu.

Pak Presiden Jokowi mengungkapkan bahwa "kita sebagai orang tua Jangan terlalu mencampuri urusan anak, Tugas kita tinggal mendukung dan Mendoakan yang terbaik untuk mereka", Ungkap pak Presiden Jokowi.

Kendati diberikan restu," Majunya anak saya Gibran Rakabuming sebagai Cawapres itu adalah suatu urusan partai politk Itu Wilayah partai politik bukan urusan presiden", Lanjut Jokowi.

Tak hanya itu pak preside jokowi Juga mengatakan bahwa Semua pasangan calon yang muncul sudah sangat cocok.

Baca Juga: Stop! Jangan Konsumsi Durian Bersamaan Dengan Makanan dan Minuman Ini

"Semuanya sudah cocok. Pak Ganjar Pranowo bersama Pak Mahfud MD, Pak Anies Baswedan bersama Cak Imin, dan Pak Prabowo bersama Gibran Rakabuming" Ungkap pak Jokowi.

Pengumuman keputusan rapimnas oleh Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto di kantor DPP Golkar, Jakarta pada Sabtu 21 Oktober 2023 itu, yakni Menetapkan, Mengusung, dan Mendukung bapak Letnan TNI Jenderal Purn Prabowo Subianto sebagai calon presiden RI periode 2024-2029.

Juga Menetapkan, Mengusung, dan mendukung bapak Gibran Rakabuming Raka sebagai bakal calon wakil Presiden RI periode 2024-2029.

Setelah Ketua umum Partai Golkar Airlangga Hartarto mengumumkan hasil Rapimnas itu, Ia langsung menyerahkan rekomendasinya kepada Bapak Prabowo Subianto.

Baca Juga: Disebut Bunga Ajaib, Inilah 10 Keistimewaan Bunga Wijaya kusuma, Tanam Segera di Pekarangan Rumahmu!

Dengan keputusan Rapimnas di atas, dan juga usulan dari partai Golkar.

Gibran Rakabuming Raka resmi menjadi Bacawapres bersama Prabowo Subianto pada pemilihan Presiden 2024 mendatang.***

Editor: Viko Karinda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah