Menjelang Piala Dunia Qatar 2022, Ryan Giggs Mundur Sebagai Manajer Welsh, Ini Alasannya

- 29 Juni 2022, 11:36 WIB
Ryan Giggs, Piala Dunia Qatar 2022
Ryan Giggs, Piala Dunia Qatar 2022 /Tangkapan Layar/Instagram

TERAS GORONTALO - menjelang Piala Dunia Qatar 2022, Ryan Giggs Mundur Sebagai Manajer Welsh karena suatu alasan.

Ryan Giggs cuti pasca Welsh lolos ke Piala Dunia Qatar 2022, mantan pemain hebat Manchester United ini cuti sejak November 2020.

menjelang Piala Dunia Qatar 2022, Ryan Giggs sebagai Manajer Welsh ini tengah berurusan dengan hukum.

Dikutip Teras Gorontalo dari Sports NDTV 21 Juni 2022, Manajer Welsh Ryan Giggs kini telah membuat keputusan untuk menyerahkan tanggung jawabnya menjelang Piala Dunia Qatar 2022.

Baca Juga: 50 Plat Nomor Berlogo Piala Dunia Qatar 2022 di Lelang, Harganya Bikin Melongo

Bos interim Wales Rob Page telah memandu negara ini untuk tampil pertama kali di Piala Dunia Qatar 2022, sejak 1958.

Ryan Giggs telah cuti dari jabatannya Manajer Welsh dan menghadapi persidangan Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) di Manchester pada 8 Agustus.

Menjelang Piala Dunia Qatar 2022 Welsh hadir tanpa kehadiran Ryan Giggs, kerana saat ini mantan pemain hebat Manchester United sedang menunggu persidangan atas tuduhan terkait Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT).

Manajer Welsh Ryan Giggs saat ini berusia 48 tahun, ia dituduh mengendalikan dan melakukan perilaku Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) terhadap mantan pacarnya Kate Greville antara Agustus 2017 dan November 2020.

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Sports NDTV


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x