Qatar Tegaskan Menolak LGBT Melalui Ayat Al-Quran pada Puncak Pembukaan Piala Dunia 2022, Ini Arti Ayatnya

- 21 November 2022, 18:05 WIB
Qatar Tegaskan Menolak LGBT Melalui Ayat Al-Quran pada Puncak Pembukaan Piala Dunia 2022, Ini Arti Ayatnya
Qatar Tegaskan Menolak LGBT Melalui Ayat Al-Quran pada Puncak Pembukaan Piala Dunia 2022, Ini Arti Ayatnya /wallpaperaccess/

TERAS GORONTALO - Qatar yang menjadi tuan rumah Piala Dunia 2022, seringkali mendapatkan kritikan keras dari media barat.

Bagaimana tidak, Qatar melarang keras kampanye LGBT dalam gelaran Piala Dunia 2022 kali ini.

Pihak Qatar tegas melarang adanya kampanye LGBT selama Piala Dunia 2022 digelar di negara ini.

Dalam seremonial pembukaan Piala Dunia 2022 yang diselenggarakan di Qatar, masyarakat dikejutkan dengan megahnya pembukaan ini. 

Baca Juga: Link Nonton Live Streaming Senegal vs Belanda Piala Dunia 2022 Qatar, Prediksi Line-Up

Selain itu, pembukaan Piala Dunia 2022 juga diisi dengan ayat suci Al-Quran surah Al-Hujurat ayat 13 yang dibacakan oleh Ghanim Al Muftah.

"Hai manusia, sesungguhnya Kami menciptakan kamu dari seorang laki-laki dan seorang perempuan dan menjadikan kamu berbangsa-bangsa dan bersuku-suku supaya kamu saling kenal-mengenal," ujar Ghanim Al Muftah mengartikan ayat tersebut.

Hal ini sangat disoroti dunia dikarenakan, Piala Dunia 2022 ini dibuka dengan ayat suci Al-Quran yang jika kita membaca arti dan maknanya berisi tentang larangan bagi kaum LGBT.

Lalu benarkah ayat ini berhubungan dengan larangan bagi kaum LGBT? 

Halaman:

Editor: Gian Limbanadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x