Ketahui Sebelum Membelinya! 5 Kelebihan dan Kekurangan Mobil Matic Transmisi Otomatis

- 12 Juli 2022, 06:30 WIB
Ketahui Sebelum Membelinya! 5 Kelebihan dan Kekurangan Mobil Matic Transmisi Otomatis
Ketahui Sebelum Membelinya! 5 Kelebihan dan Kekurangan Mobil Matic Transmisi Otomatis /Tangkapan Layar YouTube Axle Reo

Perihal pelumas mesin atau oli jika mobil manual dibandingkan dengan mobil matic, mobil transmisi manual jauh lebih lebih irit dibanding mobil trnsmisi otomatis.

Baca Juga: Apakah AC Mobil Bisa Buat Orang Meninggal?

Mobil transmisi manual dapat digunakan untuk berjalan ratusan kilometer tanpa ada masalah dalam pergantian pelums secara berkala.

Sedangkan mobil matic lebih sering membentuhkan pergantian oli mesin sebab kinerja  mesinnya berbeda dengan transmisi manual.

Namun dengan demikian saat ini beberapa jenis mobil matic sudah ada yang bisa bertahan dengan pergantian cukup lama seperti dengan mobil transmisi manual.

 3. Oprasi Mengemudi

Bagi yang sudah terbiasa menggunakan mobil manual pastinya sudah hapal betul ketiga pedal dan porsneling. 

Namun yang masih pemula atau masih pada tahap belajar jauh lebih muda menggunakan dan lebih cepat bila menjalankan mobil matic.

Para driver mobil manual harus tau cara yang tepat untuk menambah dan mengurngi gigi, sedangkan mobil matic tidak memerlukan pengetahuan yang lebih, Mereka cukup mengetahui sedikit fungsi porsneling rem dan gas.

4. Akselerasi

Halaman:

Editor: Viko Karinda

Sumber: YouTube Jejak popular


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah