6 Jenis Ikan Hias Ini Dipercaya Dapat Membawa Keberuntungan, Nomor 7 Punya Sejarah Panjang di Indonesia Loh!

- 29 Mei 2022, 16:28 WIB
6 Jenis Ikan Hias Ini Dipercaya Dapat Membawa Keberuntungan, Nomor 7 Punya Sejarah Panjang di Indonesia Loh!
6 Jenis Ikan Hias Ini Dipercaya Dapat Membawa Keberuntungan, Nomor 7 Punya Sejarah Panjang di Indonesia Loh! /Pixabay/Pexels/

Apabila kamu teliti lebih jauh, setiap ikan jenis ini memiliki corak berbentuk tulisan pada perutnya.

Tanda perut inilah yang akhirnya menjadi sumber pertama mengapa ikan ini dipercaya dapat membawa keberuntungan.

Selain itu, ikan Louhan juga dipercaya dapat mendatangkan jodoh dan menangkal energi-energi negatif pembawa sial yang masuk ke dalam rumah menurut kepercayaan rakyat Tiongkok.

Jika kamu menempatkan akuarium berisi ikan Louhan pada sisi tenggara rumah, hunian mu akan diberkahi dewi kemakmuran.

5. Ikan Mas Koki

Salah satu jenis Ikan Mas Koki.
Salah satu jenis Ikan Mas Koki.

Ikan Mas Koki sudah ada sejak zaman dahulu atau tepatnya pada Dinasti Shang di Tiongkok pada tahun 960 masehi.

Mulai diperjualbelikan pada tahun 1368 sampai 1644 masehi, semenjak itulah penyebaran ikan ini langsung sampai ke Indonesia dengan cepat pada masa penjajahan Jepang.

Untuk Pemeliharaan ikan Mas Koki pembawa keberuntungan adalah dengan membeli satu pasang, yaitu ikan yang berwarna cerah dan satu lagi luar berwarna hitam.

Hal inilah yang dipercaya akan membawa keseimbangan energi di dalam rumah selayaknya di danau ikan.

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: YouTube Asep Syari Hidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah