Segera Hadir, Inilah Fitur Baru WhatsApp yang Ditunggu Tunggu

Tayang: 20 Oktober 2023, 06:30 WIB
Penulis: Opsar Damodalag
Editor: Agung H. Dondo
Segera Hadir, Inilah Fitur Baru WhatsApp yang Ditunggu Tunggu
Segera Hadir, Inilah Fitur Baru WhatsApp yang Ditunggu Tunggu /Pixaby/

TERAS GORONTALO - Aplikasi WhatsApp memang sudah banyak pengguna khususnya Indonesia.

Setiap kegiatan formal dan nonformal, WhatsApp menjadi aplikasi utama untuk memudahkan segala aktivitas yang kita lakukan.

Sebagai pengguna aktif, sudah banyak fitur yang WhatsApp yang kita ketahui dan bisa membantu memudahkan pekerjaan atau lainya. Fitur dasar yang berupa telepon, kirim pesan, mengirim foto, video call, atau fitur lain.

Tetapi, bagaimana jika fitur-fitur WhatsApp yang sudah sangat membantu itu ditingkatkan lagi.

Baca Juga: Tabiat Asli John lbf Dibongkar Mantan Karyawan Lewat Percakapan WhatsApp Memotong Gaji dan Hal Ini

Belum lama ini Mark Zuckerberg CEO Meta memberikan informasi fitur baru WhatsApp akan segera rilis untuk seluruh pengguna.

Dikutip dari postingan Mark menulis pada halaman Facebooknya bahwa meta akan segera merilis aplikasi WhatsApp dengan fitur dua akun.

Tambahan satu akun fitur WhatsApp bagi Mark akan ditambahkan untuk mempermudah pengguna dalam bekerja dan aktivitas biasa.

"Beralih antara dua akun di WhatsApp, anda akan segera dapat memiliki dua akun WhatsApp di satu ponsel dalam aplikasi", Tulis Mark.

Halaman:

Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub