Mengenal Makanan Khas Dari 34 Provinsi Di Indonesia, Kaya Akan Cita Rasa Nusantara

- 23 Februari 2024, 16:45 WIB
Mengenal Makanan Khas Dari 34 Provinsi Di Indonesia, Kaya Akan Cita Rasa Nusantara
Mengenal Makanan Khas Dari 34 Provinsi Di Indonesia, Kaya Akan Cita Rasa Nusantara /Twitter @jogmfs/

TERAS GORONTALO - Setiap Provinsi yang ada di Indonesia memiliki makanan khas masing-masing bahkan bisa memiliki cita rasa ataupun jenis makanan yang berbeda walaupun ada di pulau yang sama.

Indonesia tidak hanya mewarisi adat istiadat, budaya, sampai dengan kekayaan alam yang berlimpah namun juga dengan jenis makanan yang ada di setiap daerah dimana bahkan di tiap provinsi memiliki makanan khas masing-masing dengan menawarkan cita rasa Nusantara.

Jenis makanan khas di Indonesia memiliki beberapa persamaan salah satunya adalah jenis makanan yang kaya akan rempah hal tersebut terhubung dengan sejarah yang melekat di tanah Nusantara terkait dengan rempah-rempah yang ada.

Maka dari itu tidak dapat dipungkiri bahwa makanan khas yang ada di Indonesia menawarkan cita rasa yang cukup unik dan dipenuhi berbagai rempah, dan membuat salah satu dari kekayaan Nusantara ada di bidang kuliner.

Dengan begitu ada baiknya mengenal makanan khas dari 34 Provinsi di Indonesia yaitu sebagai berikut, dilansir Teras Gorontalo dari kanal YouTube ID INFO.

Mie Aceh - Aceh

Bika Ambon - Sumatera Utara

Rendang - Sumatera Barat

Gulai Belacan - Riau

Halaman:

Editor: Viko Karinda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x