5 Arti Mimpi Air Masuk ke Dalam Rumah Menurut Tafsir Mimpi, Nomor 4 Waspada!

- 14 November 2021, 07:00 WIB
Ilustrasi air. Para penelitia menyatakan bahwa air adalah sumber utama wabah penyakit menular.
Ilustrasi air. Para penelitia menyatakan bahwa air adalah sumber utama wabah penyakit menular. /Pixabay

TERAS GORONTALO - Pasti kebanyakan orang pernah mengalami mimpi melihat air yang masuk ke dalam rumah.

Dalam tafsir mimpi, ketika orang yang bermimpi melihat hal itu, maka ada sebuah pertanda.

Namun, apakah pertanda atau arti dari mimpi melihat air masuk ke dalam rumah?

Baca Juga: Arti Mimpi Bersetubuh Dengan Istri Sendiri Menurut Tafsir Mimpi

Berikut ulasannya sebagaimana dilansir terasgorontalo.com dari YouTube, tafsir mimpi, pada Minggu, 14 November 2021.

Ketika anda bermimpi ada air yang masuk kedalam, itu memiliki arti bisa berbagai macam hal.

Itu tergantung pada situasi dan kondisi yang anda alami pada saat anda mengalami mimpi tersebut.

Baca Juga: Tafsir Mimpi Orang yang Bermimpi Telanjang di Depan Umum, Bakal Alami Hal Buruk ini!

1. Ketika bermimpi melihat air laut masuk ke dalam rumah.

Dalam pandangan tafsir mimpi, ketika anda mengalami mimpi melihat air laut masuk ke dalam rumah, merupakan pertanda akan adanya cobaan besar.

Cobaan ini bisa terjadi pada ekonomi atau pada sosial anda.

2. Ketika bermimpi melihat air bajir masuk ke dalam rumah.

Baca Juga: Arti Mimpi Melihat Ular Hitam Menurut Tafsir Mimpi

Apa artinya ketika anda bermimpi ada air banjir yang masuk kedalam rumah?

Anda di dalam mimpi tersebut melihat air banjir yang keruh dan kotor.

Itu bermakna akan ada masalah yang terjadi di dalam rumah.

Masalah itu datang dari luar dan kemudian menjadi sebuah maslah di dalam rumah anda sendiri.

3. Ketika bermimpi melihat air masuk ke dalam rumah dan berasal dari atap rumah.

Bagaimana jika di dalam mimpi tersebut ada air yang masuk kedalam rumah anda tetapi berasal dari atap Anda yang bocor?

Baca Juga: Selamat! Orang yang Memiliki Bekas Luka di Jari Telunjuk Tangan Kiri Diklaim Akan Sukses

Menurut tafsir mimpi, anda harus hati-hati karena hal ini bermakna rumah tangga anda akan bermasalah.

Disebutkan bahwa, rumah tangga anda akan mengalami cobaan.

Ada berbagai macam sebab, bisa karena orang ketiga, karena ekonomi atau sebab-sebab yang lain.

4. Ketika bermimpi melihat air masuk dalam rumah yang berasal dari jendela atau pintu.

Bagaimana jika di dalam mimpi tersebut anda melihat air yang masuk kedalam rumah?

Atau yang berasal dari jendela atau pintu?

Menurut tafsir mimpi, anda yang terkena air hujan di dalam mimpi tersebut atau melihat air hujan memasuki rumah melalui jendela atau pintu rumah, perlu diwaspadai.

Karena ketika anda mengalami mimpi ini hal tersebut bermakna akan menurunnya kesehatan anda.

Atau bisa jadi akan menurunnya kesehatan salah satu anggota keluarga anda.

Pada intinya akan ada gangguan kesehatan yang bisa terjadi pada anda atau salah satu keluarga anda.

5. Ketika bermimpi melihat air yang muncul dari dalam rumah.

Apakah artinya ketika di dalam mimpi anda melihat ada sumber air yang muncul di dalam rumah?

Disebutkan tafsir mimpi, hal itu berarti akan adanya pengetahuan baru yang anda terima dam bermanfaat bagi anda dan orang-orang di sekitar.

Akan adanya sumber-sumber penghasilan baru untuk anda, mungkin saja dari pekerjaan atau dari usaha yang sedang anda bangun.***

Editor: Fahri Rezandi Ibrahim

Editor: Fahri Rezandi Ibrahim

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah