Silakan Pilih, Ini 7 Rekomendasi Laptop 5 Jutaan Terbaik untuk Multitasking dan Edit Video Ringan

- 12 Juli 2022, 21:54 WIB
Ilustrasi laptop yang cocok untuk
Ilustrasi laptop yang cocok untuk /Pixabay/StarupStockPhotos

2. HP 14 CF2033WM

Ilustrasi HP 14 CF2033WM.
Ilustrasi HP 14 CF2033WM. Bukalapak

Menghadirkan tampilan laptop yang kekinian, karena hadir dengan teknologi micro Edge yang membuat bodi di sisi layarnya terlihat kecil.

Hal tersebut menjadikan laptop ini memiliki bodi yang kompak, ukuran layar dari laptop ini yaitu 14 inchi dengan resolusi LCD.

Soal kinerjanya laptop Ini menggunakan prosesor Intel Pentium silver n5030 dengan kecepatan standarnya yaitu 1,1 GHz dan Turbo boostnya 3,1 GHz, yang diperkuat oleh grafis integrity intel UHD 605.

Baca Juga: 7 Rekomendasi Laptop Intel Core i5 Gen 11 Terbaik 2022, Nomor 1 Layar Anti Mata Capek

Sementara itu, untuk RAM-nya berkapasitas 4GB berjenis DDR4 dengan kecepatan 2400mhz yang masih dapat di-upgrade maksimal 8 GB.

Untuk media penyimpanannya menggunakan SSD yang berkapasitas 128 GB.

Sedangkan untuk baterainya berkapasitas 3-cell 41Whr.

3. ASUS BR1100FKA

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: YouTube InfoTech IDN


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah