Belajar Dari Kejadian Mengerikan yang Menimpa Artis Tangmo Nida, Inilah Kunci Agar Tidak Tenggelam di AIr

- 12 April 2022, 16:33 WIB
Belajar Dari Kejadian Mengerikan yang Menimpa Tangmo Nida, Inilah Kunci Agar Tidak Tenggelam di Air.
Belajar Dari Kejadian Mengerikan yang Menimpa Tangmo Nida, Inilah Kunci Agar Tidak Tenggelam di Air. /Pixabay/Pexels/

Baca Juga: Fakta Menarik Terungkap Dalam Kasus Tangmo Nida, Speedboat Ada Dua dan Robert Palsu Mencuat

Untuk yang tidak bisa berenang, agar tidak tenggelam atau takut tenggelam, kunci utamanya adalah keseimbangan tubuh yang pusatnya berada dilingkaran pusar kita.

Ketika masuk ke dalam air pastikan poros tubuh dinaikan keatas, sehingga anggota tubuh lain bisa mengikuti.

Salah satunya adalah gerakan berenang menggunakan gaya dada.

Gaya dada sangat mudah di pelajari dan tidak membutuhkan kalori yang besar dan bisa nyaman.

Dalam gaya dada yang pertama kali harus diperhatikan adalah posisi tangan harus lurus dan jari juga rapat.

Kemudian diputar lebih dekat dengan bagian dada sehingga akan menimbulkan ledakan atau dorongan lebih kuat kedepan.

Selanjutnya,bentuk kaki pada gaya dada dengan model bentuk kaki lurus kedepan, dan pada saat kaki ditarik mendekati panggul, lalu bukalah kaki seluas luasnya kemudian ditutup dengan secepatnya.

Baca Juga: Cantiknya Sepadan, Ini 10 Tips Membedakan Lady Boy dan Wanita Asli di Thailand, Negara Kelahiran Tangmo

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: YouTube Pangeran FIK


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x