3 Cara Cek Kartu BPJS Kesehatan Aktif atau Tidak Secara Online dengan Mudah

- 9 Oktober 2022, 13:00 WIB
BPJS Kesehatan terus memberikan kemudahan, kecepatan dan kepastian layanan bagi peserta JKN-KIS, berikut cara mengecek status masih aktif atau tidak
BPJS Kesehatan terus memberikan kemudahan, kecepatan dan kepastian layanan bagi peserta JKN-KIS, berikut cara mengecek status masih aktif atau tidak /BPJS Kesehatan/

2. Masukkan Captcha pada kolom telah disediakan sesuaikan dengan yang tertera diaplikasi, klik login;

3. Pilih menu peserta;

Halaman akan langsung menampilkan informasi status keaktifan kepesertaan JKN atau KIS atau PBI JK dan data identitas.

Layanan CHIKA (Chat Assistant JKN)

1. Chat CHIKA melalui FB Messenger, Telegram atau Whatsapp;

2. Pilih menu cek status peserta;

3. Ketik nomor NIK;

4. Ketik tanggal lahir sesuai format yang diminta.

Setelah itu layanan CHIKA menampilkan informasi status kepesertaan BPJS Kesehatan aktif atau tidak.

Care Center 165

Halaman:

Editor: Siti Nurjanah

Sumber: BPJS Kesehatan


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x