SimpleMan Ungkap 9 Fakta Tersembunyi KKN di Desa Penari, Ayu dan Bima Original Meninggal?

- 27 Mei 2022, 09:02 WIB
SimpleMan Ungkap 9 Fakta Tersembunyi KKN di Desa Penari, Ayu dan Bima Original Meninggal?
SimpleMan Ungkap 9 Fakta Tersembunyi KKN di Desa Penari, Ayu dan Bima Original Meninggal? /Tangkap layar YouTube MD Pictures/

"Melengkapi kejadian yang mba' Widya nggak paham dan mendengar cerita dari mba' Nur mbak Widya sama kagetnya dengan saya, kok ceritanya seperti berkesinambungan akhirnya saya tulis itu Dan mungkin lebih cocok dijadikan dua thread," terang SimpleMan.

Baca Juga: Klarifikasi SimpleMan Kisah Nyata KKN Desa Penari, Bima, Ayu dan Widya Pengalaman Teman Sang Ibu

4. Akun anonim dipakai penulis (SimpleMan) demi menjaga privasi dari cerita-cerita tersebut.

Penulis yang sering membagikan kisah-kisah mistis di akun twitternya ini pun mengakui bahwa dirinya lebih memilih menggunakan akun anonim.

Bahkan dirinya tidak ingin sesumbar di media sosial.

Banyak orang yang menebak jika sosok SimpleMan adalah mahasiswa yang juga ikut serta dalam KKN Desa Penari tersebut, karena penuturannya yang begitu lengkap dan jelas.

Bahkan ada pula yang menduga bahwa sosok SimpleMan adalah anak dari dosen pembimbing yang dimaksud.

Seperti pada klasifikasinya yang menyatakan usia ibu dengan temannya yang terpaut jauh.

5. Ini tidak ada hubungannya dengan Rowo Bayu.

Rowo Bayu Banyuwangi kembali menjadi perbincangan setelah film KKN di Desa Penari tayang.

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: YouTube RONJI TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah