AKP Rita Yuliana Unggah Simbol Keadilan Usai Rekonstruksi Peristiwa Kasus Pembunuhan Brigadir J Digelar

- 1 September 2022, 04:40 WIB
AKP Rita Yuliana Unggah Simbol Keadilan Usai Rekonstruksi Peristiwa Kasus Pembunuhan Brigadir J Digelar
AKP Rita Yuliana Unggah Simbol Keadilan Usai Rekonstruksi Peristiwa Kasus Pembunuhan Brigadir J Digelar /kolase foto instagram Rita Yuliana/

Dia pun menyatakan tidak ada motif lain selain hal tersebut.

Baca Juga: Komnas HAM Memiliki Informasi Penting Soal Perintah Ferdy Sambo ke Putri Candrawathi, Ini Ulasannya

"Saat ini kami sampaikan bahwa motif ini dipicu adanya laporan ibu PC terkait masalah-masalah kesusilaan. Jadi mungkin ini untuk menjawab isunya antara pelecehan atau perselingkuhan sedang kita dalami. Tidak ada isu di luar itu," kata Listyo dikutip dari YouTube DPR RI.

Setelah ditetapkannya 5 orang tersangka, motif pembunuhan Brigadir J yang dilakukan Ferdy Sambo masih terus dipertanyakan.

Dalam rapat di Gedung DPR RI bersama Komisi III pada Rabu (24 Agustus 2022), Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo pun akhirnya mengungkapkan motif pembunuhan Brigadir J.

Dilansir dari Pikiran Rakyat, Kapolri mengatakan bahwa Motif pembunuhan terhadap Brigadir J oleh Irjen Ferdy Sambo tidak jauh dari dugaan pelecehan atau perselingkuhan.

Di tengah-tengah rasa penasaran motif Ferdy Sambo hingga akhirnya tega membunuh sang ajudan tersebut, muncul sebuah utas di Twitter yang menyebutkan bahwa pemicu Ferdy Sambo melakukan pembunuhan terhadap Brigadir J adalah dirinya ketahuan selingkuh bahkan sudah menikah secara diam-diam dengan AKP Rita Yuliana.

Sebuah akun Twitter @udisss_ membagikan tangkapan layar dari chat bertanggalkan 8 Agustus 2022 dari sebuah nomor yang dirahasiakan dengan caption "Cerita versi ini yg paling masuk akal di kasus penembakan pembunuhan Brigadir J oleh FS atau Ferdy Sambo," tulisnya dalam caption.

Baca Juga: Jadi Ini Alasan Polisi Melarang Pengacara Brigadir J Komaruddin Simanjuntak Ikut Rekonstruksi Ferdy Sambo Cs

Sedangkan isi chat nomor yang dirahasiakan kurang lebih seperti di bawah ini:

Halaman:

Editor: Siti Nurjanah

Sumber: PMJNews YouTube DPR RI Instagram @ritasorchayuliana YouTube Polri TV Twitter @udisss_


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x