Punya Wangsit Jadi Presiden, Ini Alasan Soeharto Singkirkan Sarwo Edhie Wibowo

- 28 September 2022, 10:21 WIB
Punya Wangsit Jadi Presiden, Ini Alasan Suharto Singkirkan Sarwo Edhi Wibowo
Punya Wangsit Jadi Presiden, Ini Alasan Suharto Singkirkan Sarwo Edhi Wibowo /Twitter/@yanbudi18

Namun wangsit Sarwo Edhi Wibowo tak pernah hilang. Ia turun kepada SBY. SBY pun menjabat Presiden selama dua periode.

Menarik ditunggu apakah wangsit presiden itu akan terus berlanjut ke generasi ketiga yakni AHY. AHY kini masuk bursa Capres RI 2024.

Sosok Letnan Jenderal TNI Sarwo Edhie Wibowo pasti sudah tidak asing lagi di dunia kemiliteran Indonesia. Bahkan, tak berlebihan rasanya menyebutnya sebagai seorang legenda militer tanah air.

Sarwo Edhie Wibowo merupakan Komandan Resimen Para Komando Angkatan Darat (RPKAD) yang kini dikenal dengan Komandan Pasukan Khsusu (Kopassus).

Siapa sangka, Menteri Pertahanan Prabowo Subianto ternyata memiliki kisah sendiri mengenai sosok tegas nan garang itu. Kisah ini digambarkan Prabowo dalam buku Kepemimpinan Militer ‘Catatan dari Pengalaman’.

Baca Juga: Sifat Asli Najwa Shihab Terbongkar! Ternyata Begini Kelakuan Dibalik Sosok Yang Selalu Tampil Cerdas!

"Saya kenal pertama dengan Jenderal Sarwo Edhie waktu sebagai Taruna. Waktu itu beliau belum menjabat jadi Gubernur AKABRI, sekarang AKMIL, namun nama beliau sudah sangat terkenal,” kata Prabowo.

Terungkap, bahwa Sarwo Edhi ternyata memiliki hubungan dekat dengan Soemitro Djodjohadikoesoemo, orang tua Prabowo. Cerita kehebatan Sarwo Edhi pun didapatkan langsung dari sang ayah.***

Halaman:

Editor: Gian Limbanadi

Sumber: YouTube Roudhoh Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x