Dituduh Demi Uang, Febri Diansyah Jelaskan 6 Langkah Objektif yang di lakukan Terkait Kasus Ferdy Sambo

- 29 September 2022, 13:27 WIB
Diduga Demi Uang, Febri Diansyah Jelaskan 6 Langkah Objektif yang di lakukan Terkait Kasus Ferdy Sambo
Diduga Demi Uang, Febri Diansyah Jelaskan 6 Langkah Objektif yang di lakukan Terkait Kasus Ferdy Sambo /Pikiran-Rakyat.com/

TERAS GORONTALO- Febri Diansyah mantan jubir KPK menjadi sorotan usai dinyatakan bergabung dengan tim kuasa hukum Ferdy Sambo.

Hal ini menjadi perhatian, bahkan tak sedikit ikut mengomentari keberadaan Febri Diansyah dan Rasamala Aritonang yang bergabung dalam tim kuasa hukum Ferdy Sambo.

Meski begitu itu menjadi hak tiap orang dalam menentukan pilihan untuk menjadi kuasa hukum kesiapapun yang dia kehendaki, walaupun masyarakat banyak yang bertanya alasan Febri Diansyah bergabung dalam Tim Ferdy Sambo.

Tak sedikit juga yang bahkan mengaitkan nominal bayaran yang didapatkan keduanya sehingga mau mengambil pekerjaan sebagai Advokad keluarga Ferdy Sambo.

Baca Juga: Berkas Kasus Pembunuhan Brigadir J Lengkap, Mahfud MD Sebut Begini...

Dikutip dari Pikiran Rakyat, menanggapi pertanyaan seputar harga, Febri justru membahas perihal beratnya ujian sebagai Advokas yang hendak berupaya objektif.

Menurutnya, objektifitas merupakan ujian bagi kami untuk menerapkan dalam konteks perkara ini meski perkara lainnya juga demikian.

"Mungkin ada yang tidak percaya, misalnya 'apa iya lawyer bisa objektif?' Itu ujian bagi kami untuk bisa menerapkan dalam konteks perkara ini, dan bukan hanya perkara ini juga perkara-perkara yang lainnya," kata Febri, kepada wartawan, Rabu, 28 September 2022.

Menurutnya ujian Advokad adalah bagaimana konsistensi dalam memegang prinsip-prinsip.

Halaman:

Editor: Gian Limbanadi

Sumber: Pikiran Rakyat YouTube Refly Harun


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah