Jadi Saksi Bisu Kematian Mantan PM Jepang, Berikut Kengerian Senjata yang Bunuh Shinzo Abe

- 9 Juli 2022, 22:25 WIB
Senjata yang digunakan Tetsuya Yamagami saat menembak mantan PM Jepang Shinzo Ambe.
Senjata yang digunakan Tetsuya Yamagami saat menembak mantan PM Jepang Shinzo Ambe. /New York Post

TERAS GORONTALO - Meninggalnya mantan Perdana Menteri (PM) Jepang, Shinzo Abe, dengan cara ditembak tentu tidak disangka-sangka.

Shinzo Abe dibunuh secara sadis dengan cara ditembak saat melakukan aksi pidato pada Jumat 8 Juli 2022, yang membuatnya harus meregang nyawa.

Seorang pria bernama Tetsuya Yamagami menjadi pelaku dibalik penembakan Shinzo Abe.

Dilansir dari Los Angeles Times, setelah ditangkap saat kejadian, polisi kemudian menggerebek rumah Tetsuya Yamagami pada hari yang bersamaan.

Baca Juga: Tragis! Mantan PM Jepang Shinzo Abe dan Kakeknya Meninggal Dengan Cara Yang Sama

Polisi Jepang lantas menemukan gudang kecil senjata shotgun rakitan yang disebut zip atau pipe gungun.

Beberapa saat setelah Tetsuya Yamagami melepaskan tembakan mematikan saat Shinzo Abe menyampaikan pidato kampanye.

Sebuah video menunjukkan senjata tersebut memiliki berat sepanjang lebih dari satu kaki dengan dua tong logam dan papan kayu yang menampilkan semacam mekanisme penembakan.

Kepulan asap keluar dari pistol setelah ledakan keras saat penembak melepaskan larasnya.

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x