Segala Dosa Diampuni, Lakukan 3 Amalan Terbaik Bulan Dzulhijjah Menurut Ustadz Adi Hidayat

21 Juni 2023, 04:00 WIB
Segala Dosa Diampuni, Lakukan 3 Amalan Terbaik Bulan Dzulhijjah Menurut Ustadz Adi Hidayat /

TERAS GORONTALO - Bulan Dzulhijjah memiliki keistimewaan tersendiri dimata umat Muslim.

Tidak heran banyak sekali amalan yang bisa kita raih di bulan Dzulhijjah selain berpuasa.

sehingga banyak amalan yang dapat dilakukan di bulan Dzulhijjah.

Baca Juga: Tips Ustadz Adi Hidayat Agar Doa Bisa Dikabulkan oleh Allah SWT

Bulan Dzulhijjah ditandai dengan pelaksanaanya ibadah haji, dan bertepatan dengan hari raya Idul Adha dan penyembelihan hewan kurban.

Sehingga Agama Islam menyarankan agar ketika bulan Dzulhijjah datang kita memperbanyak amalan yang bermanfaat.

Selama kita hidup, tidak akan pernah lepas dari kesalahan dan dosa, pengen dosa-dosa kita diampuni Allah SWT?

Yuk simak penjelasan Ustad Adi Hidayat terkait 3 amalan penting di bulan Djulhijjah ini.

Baca Juga: Saran Ustadz Adi Hidayat Jika Orang Lain Lakukan Kesalahan Balas Dengan Ini

1. Bertaubat dan mohon ampunan pada Allah.

Kesalahan yang kita lakukan, menjadikan kita terjerumus dalam dosa. Terlebih, jika kita terus menerus melakukan kesalahan tersebut.

Rahmat Allah SWT, selalu tercurahkan pada siapapun yang merasa diri atas dosa yang dilakukan, dan memohon ampun kepada-Nya.

Maka terhapuslah semua dosa-dosanya tersebut. Setelah itu, tentu kita harus taat dan patuh pada perintah Allah SWT.

Baca Juga: Rajin Sholat Tahajud tapi Doa belum dikabulkan, ternyata ini Penyebabnya menurut Ustadz Adi Hidayat

2. Perbanyak Doa.

Bulan Dzulhijjah, adalah bulan Doa, sehingga kita sangat dianjurkan untuk memperbanyak doa pada bulan ini.

3. Perbanyak berdzikir.

Firman Allah dalam Alqur'an-Nya:

"dan supaya mereka menyebut nama Allah pada hari-hari yang telah ditentukan" (Surah al-Hajj ayat 28).

Ayat ini menyerukan kepada kita untuk menyebut nama-nama Allah pada waktu yang telah ditentukan, yaitu berdzikir dan berdoa.

Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat Sarankan Jangan Buang Benda Ini Dalam Rumah, Bisa Datangkan Rezeki

Hadis Rasullullah SAW yang diriwayatkan oleh Al Imam Al-Bukhari nomor 589:

Dari Ibnu 'Abbas (semoga Allah meridhoinya), bahwa Nabi SAW merindukan: "tidak ada hari di mana amal shalih pada saat itu lebih dicintai Allah dari pada hari-hari ini, yaitu : Sepuluh hari dari bulan Dzulhijjah. Mereka bertanya : Ya Rasulullah , tidak juga jihad fi sabilillah (berperang di jalan Allah)?. Dia menjawab : Tidak juga jihad fi sabilillah, kecuali orang yang keluar (berjihad) dengan jiwa dan hartanya, kemudian tidak kembali dengan sesuatu apapun".

Baca Juga: Keutamaan Puasa Ramadhan dibanding Puasa Lainnya, Begini Penjelasan Ustadz Adi Hidayat

Dalam Islam tidak ada amalan yang saat itu dikerjakan maka saat itu pula tidak pernah status atau derajat kita naik dan dicintai oleh Allah SWT. mabuk amalan di 10 hari pertama bulan Dzulhijjah ini.

Bertepatan dengan jamaah yang sedang melaksakan ibadah haji, kami juga memberikan keutamaan dihari yang sama.***

 

Editor: Agung H. Dondo

Tags

Terkini

Terpopuler