Kewajiban dan Pentingnya Menjaga Shalat, Berikut Penjelasan di dalam Al-Qur'an

- 7 September 2021, 19:31 WIB
Kewajiban dan Pentingnya Menjaga Shalat, Berikut Penjelasan di dalam Al-Qur'an/Ilustrasi orang Shalat
Kewajiban dan Pentingnya Menjaga Shalat, Berikut Penjelasan di dalam Al-Qur'an/Ilustrasi orang Shalat /Pexels/ Michael Burrows

TERAS GORONTALO - Shalat merupakan kewajiban yang harus dilaksanakan Ummat Islam, sehingganya sangat penting untuk menjaga Shalat.

Shalat itu sendiri, mampu menjaga diri kita, terhindar dari perbuatan-perbuatan yang tercelah.

Jika tidak melaksanakan Shalat, lantas apa yang harus kita utamakan?. Tidak ada yang lebih utama selain menjaga dan melaksanakan Shalat.

Baca Juga: Surah Al-Ma'idah Ayat 90-91, Bahaya Khamar dan Perjudian

Berikut penjelasan di dalam Al-Qur'an:

وَاَقِيْمُوا الصَّلٰوةَ وَاٰتُوا الزَّكٰوةَ وَارْكَعُوْا مَعَ الرَّاكِعِيْنَ

Artinya : "Dan laksanakanlah salat, tunaikanlah zakat, dan rukuklah beserta orang yang rukuk." (Q.S Al-Baqarah:43)

اُتْلُ مَآ اُوْحِيَ اِلَيْكَ مِنَ الْكِتٰبِ وَاَقِمِ الصَّلٰوةَۗ اِنَّ الصَّلٰوةَ تَنْهٰى عَنِ الْفَحْشَاۤءِ وَالْمُنْكَرِ ۗوَلَذِكْرُ اللّٰهِ اَكْبَرُ ۗوَاللّٰهُ يَعْلَمُ مَا تَصْنَعُوْنَ

"Bacalah Kitab (Al-Qur'an) yang telah diwahyukan kepadamu (Muhammad) dan laksanakanlah salat. Sesungguhnya salat itu mencegah dari (perbuatan) keji dan mungkar. Dan (ketahuilah) mengingat Allah (salat) itu lebih besar (keutamaannya dari ibadah yang lain). Allah mengetahui apa yang kamu kerjakan." (Q.S Al-Ankabut:45).

Halaman:

Editor: Usman Anapia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x