Mengapa Allah Selamatkan Jasad Firaun? Berikut Penjelasan Habib Husein Ja'far Al Hadar

- 26 November 2021, 09:38 WIB
Mengapa Allah Selamatkan Jasad Firaun? Berikut Penjelasan Habib Husein Ja'far Al Hadar
Mengapa Allah Selamatkan Jasad Firaun? Berikut Penjelasan Habib Husein Ja'far Al Hadar /

“Maka kita hamba Allah ini jangan pernah mewarisi sifat Firaun dalam bentuk, apapun berupa senioritas yang memperbudak, bos yang menindas, kakak yang merundung adiknya, suami yang menjajah istri atau sebaliknya dan lain sebagainya yang boleh diperbudak hanyalah nafsu oleh akal kita.

3. Memecah Belah

Dalam surat Al-Qasas ayat 4,  Allah SWT menyebut sifat Firaun yang lain adalah memecah-belah, sehingga rakyatnya terus bertikai dan mudah dikuasai.  

“Maka muslim yang suka memecah-belah berarti sejatinya dia mewarisi akhlak Firaun. Sedangkan akhlak Nabi Muhammad SAW adalah mempersatukan yang terbelah,ucap Habib Jafar.

4. Tidak Mau Mendengar pPndapat Orang lain

Dalam surat Ghafir ayat 29,  Allah SWT menyebut sifat Firaun yang lain adalah tidak mau mendengar pendapat orang lain.

“Dia hanya memandang bahwa dirinya yang benar, apa yang menurutnya benar itulah kebenaran yang sejati.”kata Habib Jafar.

5. Percaya Kepada Sihir.

Dalam surat Al a'raaf ayat 113 sampai ayat 114, Allah SWT  menyebut sifat Firaun itu percaya kepada sihir.

“Sesuatu yang aneh dia mengaku sebagai Tuhan tapi percaya kepada sihir, maka siapapun muslim yang percaya dan berlindung pada selain Allah, apalagi sihir sungguh dia sama dengan Firaun.”ucap Habib Jafar.

Halaman:

Editor: Viko Karinda

Sumber: YouTube Jeda Nulis


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah