Efek Mengirim Doa ke Mayit, Begini Kondisinya di Alam Barzah Disampaikan Gus Baha

- 12 Juni 2022, 15:59 WIB
Efek Seseorang Mengirim Doa ke Mayit, Begini Kondisinya di Alam Barzah Disampaikan Gus Baha
Efek Seseorang Mengirim Doa ke Mayit, Begini Kondisinya di Alam Barzah Disampaikan Gus Baha /Tangkapan layar YouTube/Rachart Channel/

TERAS GORONTALO - Kekatan doa tidak perlu diragukan jika dipanjatkan dengan penuh hati.

Semua doa akan tersampaikan jika dipanjatkan dengan sepenuh hati karena Allah.

Selain doa pada umumnya, ada doa yang bisa dikirimkan kepada mayit di alam barzah.

Nah, apakah doa yang dikirimkan kepada mayit di alam barzah akan sampai kepada mereka?

Bagaimanakah konidisi mayit di alam barzah jika dikirimkan doa?

Untuk menjawab pertanayaan tersebut, berikut ini, penjelasan Gus Baha, dikutip terasgorotalo dari portaljember.pikiran-rakyat.com dalam artikel "Mengharukan! Beginilah Keadaan Mayit di Alam Barzah Ketika Dikirimi Doa, Gus Baha: Rebutan Doa Ini.'

Dijelaskan Gus Baha ada sebuah kisah riwayat Sayyid Abi Bakar Syatho pengarang Kitab I'anah Al-Thalibin bahwa mayit-mayit yang telah meninggal itu ternyata rebutan doa.

Gus Baha bercerita bahwa ada orang sholeh bermimpi. "Kuburan, jika ada orang yang berdoa di sana, itu mayit pada rebutan," ujar Gus Baha.

Namun, mayit-mayit tersebut tidak rebutan semua doa. Hanya doa-doa tertentu saja yang mereka perebutkan.

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah