Bahaya Jika Ini Dilakukan, Amalan Tidak Akan Diterima Oleh Allah, Simak Penjelasan Habib Rifky Alaydrus

- 7 Juli 2022, 15:43 WIB
Bahaya Jika Ini Dilakukan, Amalan Tidak Akan Diterima Oleh Allah, Simak Penjelasan Habib Rifky Alaydrus
Bahaya Jika Ini Dilakukan, Amalan Tidak Akan Diterima Oleh Allah, Simak Penjelasan Habib Rifky Alaydrus /tangkap layar instagram @official_habibrifkyalaydrus/

TERAS GORONTALO - Setiap orang pasti memiliki amalan yang dikerjakan selama hidup di dunia.

Pada umumnya, amalan dilakukan untuk mendapatkan nilai pahala di sisi Allah SWT.

Siapa saja bisa melakukan amalan yang baik agar mendapatkan balasan kebaikan dari Allah.

Namun, ada hal yang harus diperhatikan dalam melakukan amalan.

Hal yang harus dilakukan itu terkait dengan, jika melakukan amalan tidak bisa melakukan hal yang bisa membuat amalan kita tidak bernilai.

Apakah hal yang jika dilakukan akan membuat amalan kita tidak bernilai itu.

Berikut ini penjelasan Habib Rifky Alaydrus, dikutip dari instagram @official_habibrifkyalaydrus, pada Kamis 7 Juli 2022.

Dijelaskan Habib Rifky Alaydrus, seyogyanya jangan menceritakan kepada orang lain amal yang telah kita lakukan, karena khawatirnya bisa membahayakan niat yang ada di dalam hati.

"Siapakah yang dapat menjamin bahwa kita pasti akan terjaga niatnya ketika selesai menceritakan amal kepada orang lain !?," tutur Habib Rifky Alaydrus.

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x