Jangan Galau! Kebahagiaan Sudah Ditentukan Kadarnya, Habib Rifky Alaydrus: Setiap Orang Punya Bagiannya

- 8 Juli 2022, 05:25 WIB
Jangan Galau! Kebahagiaan Sudah Ditentukan Kadarnya, Habib Rifky Alaydrus: Setiap Orang Punya Bagiannya
Jangan Galau! Kebahagiaan Sudah Ditentukan Kadarnya, Habib Rifky Alaydrus: Setiap Orang Punya Bagiannya /Habib Rifky Alaydrus/



TERAS GORONTALO - Setiap orang pasti menginginkan kebahagiaan dan kesenangan dalam hidup.

Sebab dengan kebahagiaan dan kesenangan itu bisa membuat hidup akan lebih nyaman.

Jika ingin kebahagiaan dan kesenangan seseorang biasanya bekerja keras dan berdoa kepada Allah.

Namun, ternyaya, sekuat apapun kita mengejar kebahagiaan dan kesenangan, itu semua ada kadarnya yang telah ditentukan.

Terkait dengan ketentuan kadar dari kebahagiaan dan kesenangan ini dijelaskan Habib Rifky Alaydrus, melalui unggahan di instagram @official_habibrifkyalaydrus, yang dikutip pada Kamis 7 Juli 2022

Dijelaskan Habib Rifky Alaydrus, banyak orang tidak menyadari bahwa kesenangan dan kebahagiaan di dunia merupakan nikmat yang diberikan Allah, yang tidak bisa ditambah atau dikurangi.

Baca Juga: Jangan Khawatir! Setelah Penderitaan Ada Yang Akan Terjadi, Apa Itu? Ini Penjelasan Habib Rifky Alaydrus

Diungkapkan Habib Rifky Alaydrus, setiap orang punya bagiannya sendiri-sendiri.

Imbuh Habib Rifky Alaydrus, apapun yg dilakukan manusia, ia takkan mampu meraih melebihi jatah yang diberikan Allah untuknya.

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah