Ternyata Hal Seperti Ini Bisa Bikin Sholat Tidak Khusyu tapi Tetap Sah Kata Buya Yahya

- 17 Agustus 2022, 13:04 WIB
Ternyata Hal Seperti Bisa Bikin Sholat Tidak Khusyu tapi Tetap Sah Kata Buya Yahya.
Ternyata Hal Seperti Bisa Bikin Sholat Tidak Khusyu tapi Tetap Sah Kata Buya Yahya. /Tangkap layar YouTube Al-Bahjah TV/

Baca Juga: Jangan Asal, Begini Cara Agar Doa Cepat Terkabul Oleh Allah SWT kata Ustadz Adi Hidayat

Dalam ceramahnya yang lain, Buya Yahya pernah menjelaskan tentang sholat yang khusyu.

Buya Yahya menyebut, khusyu itu adalah pemberian dari Allah SWT.

"Kita hanya berusaha untuk mendapatkannya (khusyuk:red)," ujar Buya Yahya.

Menurut Buya Yahya, saat seseorang sedang sholat lalu merasakan ketenangan itulah yang dimaksud dengan khusyuk dalam sholat.

Baca Juga: Jelang HUT RI, Ustadz Adi Hidayat: Tepat Tanggal 17 Agustus, Jangan Lupakan No 56 Ini, Ada Apa?

Namun, kata Buya Yahya, menuju khusyuk saat sholat ada cara tersendiri.

"Maka disebutkan para ulama, jalan menuju khusyuk adalah pikiran dan hatimu kau ikat dengan apa yang kau baca."

"Artinya, khusyuk itu adalah menghayati merenungi bacaanmu. Kalau mengucapkan alhamdulillah ya sudah biasakan kita fokus kepada Alhamdulillah, segala puji bagi Allah," kata Buya Yahya.

Lalu hal apa yang dapat membuat sholat menjadi tidak khusyuk?

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: portalsulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah