Dirundung? Ini Cara Ustadz Felix Siauw Ngatasin Bullying dan Hujatan Orang : Anda yang Pegang Kendali Hidup

- 11 Oktober 2022, 10:39 WIB
Dirundung? Ini Cara Ustadz Felix Siauw Ngatasin Bullying dan Hujatan Orang : Anda yang Pegang Kendali Hidup
Dirundung? Ini Cara Ustadz Felix Siauw Ngatasin Bullying dan Hujatan Orang : Anda yang Pegang Kendali Hidup /

 

 

TERAS GORONTALO – Bullying atau perundungan, belakangan ini semakin marak terjadi.

Aksi bullying ini tidak hanye terjadi di kalangan pelajar sekolah, namun juga di bangku perkuliahan, wilayah perkantoran, hingga cyber bullying atau perundungan dunia maya.

Semakin tingginya aktivitas seseorang di media sosial, justru membuat kesempatan bullying atau perundungan dunia maya juga semakin besar.

Media sosial seperti Facebook, Twitter, Instagram hingga TikTok pun kerap menjadi sarana bullying bagi orang-orang yang dinilai netizen bertingkah laku yang tidak sesuai norma masyarakat.

Tak hanya warga biasa ataupun kalangan selebritis, bahkan seorang pemuka agama sekalipun, bisa menjadi korban bullying.

Dikutip dari kanal YouTube Ustadz Felix Siauw, dia membagikan pengalamannya ketika mendapat hujatan, atau bullying atau perundungan dari netizen.

Baca Juga: Astagfirullah, Inilah Dosa yang Tidak Akan Pernah Diampuni oleh Allah SWT

Pertama-tama perlu untuk dipahami bahwa selama manusia hidup, tidak akan mungkin untuk membuat semua orang menyukai kita.

Halaman:

Editor: Gian Limbanadi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x