Tidak Hanya Dabbah, Inilah 6 Makhluk Hewan Misterius dalam Al Quran yang Penuh Misteri

- 23 Agustus 2023, 18:08 WIB
Tidak Hanya Dabbah, Inilah 6 Makhluk Hewan Misterius dalam Al Quran yang Penuh Misteri
Tidak Hanya Dabbah, Inilah 6 Makhluk Hewan Misterius dalam Al Quran yang Penuh Misteri /YouTube Jazirah/

Dabbah tertulis dalam beberapa hadist Rasulullah SAW dan juga ternukil dalam Alquran.

"Apabila perkataan telah jatuh atas mereka, kami keluarkan binatang (dabbah) dari bumi dan mengatakan kepada mereka bahwa sesungguhnya manusia dahulu tidak yakin dengan ayat ayat kami, " (Q.S An-Naml : 82).

Dabbah sendiri memiliki makna hewan yang berjalan di atas bumi.

Seorang ilmuwan yang bernama Dr. Yusuf bin Abdillah, menegaskan bahwa di hadist sohih,menyebut Dabbah nantinya akan membawa cincin nabi Sulaiman dan tongkat nabi Musa A.S.

4.Anqa

Anqa merupakan burung besar misterius dalam mitologi Islam.

Burung tersebut dituliskan dalam sebuah buku karya Zakaria Al Qazwini berjudul "makhluk makhluk ajaib dan hal hal aneh yang ada".

Menurut manuskrip kuno yang berupa teks bahasa Arab dari timur Tengah, burung ini digambarkan memiliki tubuh yang besar hingga sanggup membawa gajah.

5.Buraq

Mungkin banyak yang tidak asing atau sudah sering mendengar nama Buraq.

Halaman:

Editor: Viko Karinda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x