Ini 10 Panduan MUI Mencegah Hewan Kurban Terkena PMK

- 11 Juni 2022, 12:11 WIB
Ini 10 Panduan MUI Mencegah Hewan Kurban Terkena PMK
Ini 10 Panduan MUI Mencegah Hewan Kurban Terkena PMK /kabar-priangan.com/d. iwan/

TERAS GORONTALO - Cara mencegah hewan kurban terkena PMK (Penyakit Mulut dan Kuku) berdasarkan panduan dari Majelis Ulama Indonesia (MUI).

Pada tiap Hari Raya Idul Adha atau sering dikenal dengan Hari Raya Haji biasanya orang-orang akan melaksanakan salah satu ibadah yang disebut kurban.

Dalam melakukan kurban dibutuhkan hewan untuk dikurbankan seperti sapi, kambing, kerbau atau unta, mayoritas orang indonesia menggunakan sapi dan kambing sebagai hewan kurban.

Pada sekarang ini hadirnya wabah penyakit yang dikenal dengan PMK, penyakit tersebut biasanya menyerang hewan yang berkuku belah seperti ternak ruminansia yaitu kambing, sapi, kerbau dan lainnya.

Baca Juga: Terbagi Dalam 3 Bentuk, Syekh Ahmad Al Misry Paparkan Mimpi yang Memiliki Makna dan Mana Sebatas Bunga Tidur

Dalam menangani penyakit yang menyerang hewan ternak tersebut, Kementan (Kementerian Pertanian RI) menggelar pengobatan massal bagi hewan ternak yang terindikasi terkena PMK.  Salah satunya di daerah Jawa Timur yang dilakukan pada 9 Juni 2022.

Selain dengan melakukan pengobatan terdapat juga beberapa cara untuk mencegah hewan kurban terkena PMK.

Dilansir TerasGorontalo.com dari Akun Instagram Ditjen PKH Kementan RI @ditjen_pkh, mengenai 10 panduan MUI cegah hewan kurban terkena PKM

1. Wajib memastikan hewan kurban memenuhi syarat sah, baik dari sisi kesehatan sesuai standar pemerintah.

Halaman:

Editor: Sitti Marlina Idrus

Sumber: Instagram @ditjen_pkh


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah