5 Film yang Direkomendasikan dalam menyemarakkan Hari Kemerdekaan RI yang ke 77

- 3 Agustus 2022, 11:33 WIB
5 Film yang Direkomendasikan dalam menyemarakkan Hari Kemerdekaan RI yang ke 77
5 Film yang Direkomendasikan dalam menyemarakkan Hari Kemerdekaan RI yang ke 77 /Instagram/@filmsoekarno

Film Merah Putih menceritakan peristiwa agresi yang dilakukan Militer Belanda 1 pada tahun 1947. 

Baca Juga: Kuasa Hukum Pertanyakan Handphone dan Baju Brigadir J ke Penyidik Bareskrim Polri

Beberapa aktor ternama terlibat dalam penggarapan film ini seperti Lukman Sardi, Donny Alamsyah, Teuku Rifnu, Zumi Zola, dan Darius
Sinathrya.

Diketahui bahwa Merah Putih merupakan film pertama dari trilogi film bertema perjuangan lainnya, yaitu Darah Garuda (2010), dan Hati
Merdeka (2011).

3. Soekarno (2013)

Film Soekarno mengisahkan tentang perjalanan hidup Soekarno yang diperankan oleh Ario Bayu dan beradu peran dengan Lukman Sardi dan
Maudy Koesnaedi.

Film Soekarno berdurasi 137 menit dan menampilkan adegan-adegan yang
syarat akan nilai perjuangan.

Karena jalan cerita yang begitu luar biasa, film ini berhasil menyabet penghargaan Film Terpuji di Festival Film Bandung pada tahun 2014.

4.Battle of Surabaya (2015)

Battle of Surabaya adalah film animasi dengan tampilan 2 dimensi. Film animasi Battle of Surabaya ini diproduksi oleh MSV Pictures, dan
disutradarai oleh Aryanto Yuniawan.

Halaman:

Editor: Gian Limbanadi

Sumber: Utara Times PRMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah