Tengah Viral Covid Omicron SubVarian XBB Terdeteksi di Indonesia, Apa Itu?

- 24 Oktober 2022, 20:46 WIB
Tengah Viral Covid Omicron SubVarian XBB Terdeteksi di Indonesia, Apa Itu?
Tengah Viral Covid Omicron SubVarian XBB Terdeteksi di Indonesia, Apa Itu? /Pixabay/

Sejak pertama kali ditemukan, sebanyak 24 negara melaporkan temuan Omicron subvarian XBB. Syahril mengungkapkan, varian XBB ini menyebabkan lonjakan kasus COVID-19 yang tajam di Singapura, diiringi dengan peningkatan tren perawatan di rumah sakit.

“Peningkatan kasus gelombang XBB di Singapura berlangsung cepat dan sudah mencapai 0,79 kali gelombang BA.5 dan 0,46 kali gelombang BA.2,” ujarnya.

Dalam upaya mencegah peningkatan penularan COVID-19, Kemenkes pun telah meningkatkan pengawasan kedatangan pelaku perjalanan di pintu-pintu masuk negara.***

Halaman:

Editor: Abdul Imran Aslaw

Sumber: Setkab.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah