Penting! Begini Cara Menentukan Perolehan Kursi Pada Pemilihan Anggota DPR Pada Pemilu 2024 Nanti

- 2 November 2023, 10:00 WIB
Penting! Ternyata Begini Cara Menentukan Perolehan Kursi Pada Pemilihan Anggota DPR Pada Pemilu 2024 Nanti.
Penting! Ternyata Begini Cara Menentukan Perolehan Kursi Pada Pemilihan Anggota DPR Pada Pemilu 2024 Nanti. /KPU RI/

Partai yang sebelumnya tidak mendapatkan kursi tetap dibagi dengan angka terkecil yakni angka 1 (satu).

Daris hasil perhitungan didapatkan hasil pembagian suara Partai Apel sebanyak 12.800 suara, sedangkan Partai Mangga dari hasil pembagian angka tiga memperoleh suara sebanyak 6.000 suara.

Sehingga Partai Durian berak mendapatkan kursi keempat dengan perolehan suara terbanyak 15 sejumlah 15.000 suara.

Penentuan Kursi Kelima.

Untuk penentuan kursi kelima, semua Partai yang belum mendapatkan kursi tetap dibagikan dengan angka terkecil yakni angka 1 (satu).

Sedangkan Partai Apel dibagikan dengan angka 5 (lima) serta Partai Mangga dan Durian dibagikan dengan angka 3 (tiga).

Dari hasil pembagian, Partai Apel dari pembagian suara 64.000 dibagi 5 mendapatkan suara terbanyak dengan jumlah 18.000 suara.

Sehingga Partai Apel berhak mendapatkan kursi yang kelima setelah semua perhitungan untuk pembagian kursi dilakukan.

Dengan ini kita sudah bisa menyimpulkan hasil penentuan kursi pemilihan legislatif menggunakan metode Sainte Lague.

Partai Apel berhasil mendapatkan 3 kursi serta Partai Mangga dan Durian mendapatkan masing - masing 1 kursi.

Halaman:

Editor: Viko Karinda

Sumber: KPU RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x