Ko Bisa? Perdana Menteri Kamboja Ubah Tanggal Lahir

- 19 Mei 2022, 11:03 WIB
Ko Bisa? Perdana Menteri Kamboja Ubah Tanggal Lahir
Ko Bisa? Perdana Menteri Kamboja Ubah Tanggal Lahir /The Thaiger /

TERAS GORONTALO – Perdana Menteri Kamboja, Hun Sen telah mengumumkan jika dirinya telah mengubah tanggal lahir resmi dari 4 April 1951 menjadi 5 Agustus 1952.

Perdana Menteri Kamboja merupakan mantan komandan militer berusia 69 tahun itu memutuskan untuk mengubah tanggal lahirnya setelah kakak laki-lakinya meninggal.

Kakak laki-laki dari Perdana Menteri Kamboja ini meninggal akibat serangan jantung, hingga membuat dirinya mengubah tanggal lahir.

Baca Juga: Akhirnya 16 Warga Malaysia Korban Perdagangan Manusia di Kamboja Berhasil Diselamatkan

Alasan pergantian tanggal lahir oleh Perdana Menteri Kamboja ini adalah kakak laki-lakinya percaya bahwa adiknya memiliki tanggal lahir yang salah.

Kesalahan tersebut disebabkan oleh kalender masehi memilki perbedaan dengan kalender Cina.

Dikutip Teras Gorontalo dari situs The Thaiger yang tayang 17 Mei 2022. Hun Sen mengatakan jika astrologi Tiongkok tidak boleh diabaikan, merujuk pada tanggal lahir kakak laki-lakinya yang salah. Dia awalnya lahir di tahun sapi tetapi kemudian beralih ke tahun harimau.

Baca Juga: Piala AFF Futsal 2022 di Thailand: Bungkam Kamboja 11-2, Timnas Indonesia Genggam Satu Tiket ke Semifinal

Perdana Menteri Kamboja mengakui dia memahami masalah mengubah momen penting itu karena ada banyak hal yang harus ia dihadapi pasca merubah tanggal lahir.

Halaman:

Editor: Agung H. Dondo

Sumber: The Thaiger


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah