7 Keistimewaan Bulan Juni, Yang Jadi Kelahiran 4 Pemimpin Besar Indonesia

- 19 Juni 2022, 12:15 WIB
7 Keistimewaan Bulan Juni, Yang Jadi Kelahiran 4 Pemimpin Besar Indonesia
7 Keistimewaan Bulan Juni, Yang Jadi Kelahiran 4 Pemimpin Besar Indonesia /Pixel/

TERAS GORONTALO - Bulan Juni menjadi bulan ke enam dalam kalender Masehi dalam 1 tahun dan pertengahan dalam perhitungan internasional. 

Bulan Juni juga menjadi bulan kelahiran 4 pemimpin besar yang pernah menjadi presiden di Indonesia.

4 Presiden kelahiran bulan Juni yakni, Ir Soekarno, Soeharto, Jokowi Widodo, dan B.J Habibie. 

Baca Juga: Jokowi: Kegiatan di Ruang Tertutup dan Transportasi Publik Tetap Gunakan Masker

Tidak hanya itu, inilah 7 keistimewaan bulan yang menjadi kelahiran 4 pemimpin besar indonesia. 

Dilansir dari channel Youtube Generasi milenial, bulan Juni memiliki fakta fakta unik dan keistimewaan seperti bulan lainnya. 

1.Asal mula Juni

Nama Juni berawal dari Romawi kuno yakni Dewi Juno yang merupakan istri dari Dewa Jupiter.

Dewi Juno berupa kan Dewi tertinggi bangsa Romawi, yang dalam mitologi Yunani dikenal dengan Dewi Hera, Istri Dewa Zeus. 

Halaman:

Editor: Agung H. Dondo

Sumber: Youtube generasi milenial


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x