Gejolak Kasus Tangmo Nida Ancam Ekonomi Thailand, Ini Alasannya !

- 30 Maret 2022, 11:56 WIB
Tangmo Nida
Tangmo Nida /Tangkapan layar Instagram @melonp.official

TERAS GORONTALO - Thailand merupakan salah satu negara yang mengandalkan pariwisata sebagai sumber ekonominya mereka, dengan adanya kasus kematian Tangmo Nida, bisa dipastikan jika ekonomi Thailand akan terganggu.

Dikutip dari Channel Youtube Anjas di Thailand, kematian Tangmo Nida yang belum terungkap akan berdampak pada turunnya kepercayaan kepada kepolisian Thailand. 

Dampaknya akan banyak turis yang menarik diri dari Thailand karena kasus kematian Tangmo Nida. 

Baca Juga: Soal Crazy Rich yang Sering Pamer Kekayaan, Begini Nasehat Buya Yahya

Alasan yang pertama yakni karena turunnya kepercayaan publik kepada polisi Thailand. 

Dimana, turis akan merasa terancam keamanannya saat hendak ke Thailand. 

Alasan yang kedua, kasus Tangmo Nida ini juga menunjukkan jika kerajaan Thailand tak tersentuh dengan hukum meski terindikasi jika ada oknum kerajaan yang terlibat. 

Baca Juga: Empat Negara di Asia Tenggara Tunggu Hasil Otopsi Tangmo Nida, Sang Ibu Terkesan Menghalangi

"Jika para turis menarik diri dari kunjungannya ke Thailand. Maka dampak yang paling dirasa adalah perekonomian yang terganggu," ujar Anjas. 

Halaman:

Editor: Viko Karinda

Sumber: YouTube Anjas di Thailand


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x