Ismail Bolong Bicara, Diintimidasi Hendra Kurniawan yang Mabuk, Refly Harun : Ada Delegitimasi Kabareskrim

- 8 November 2022, 19:11 WIB
Klarifikasi Ismail Bolong, Mengaku Diintimidasi Hendra Kurniawan yang Mabuk, Refly Harun : Ada Delegitimasi Kabareskrim
Klarifikasi Ismail Bolong, Mengaku Diintimidasi Hendra Kurniawan yang Mabuk, Refly Harun : Ada Delegitimasi Kabareskrim /Tangkap layar YouTube Refly Harun/

Seperti halnya ketika Ismail Bolong mengaku bahwa dirinya ditekan, posisi Hendra Kurniawan saat itu juga masih in power atau berkuasa. 

“Sekarang, ketika Hendra Kurniawan tidak lagi in power, mudah sekali menimpakan kesalahan kepada Hendra Kurniawan. Mungkin itu benar-benar terjadi, tetapi mungkin juga tidak. Demikian juga penyerahan uang (6 miliar) itu,” terangnya.

Tetapi, jika hal tersebut ditanyakan lagi, saat ini tentu keberanian Ismail Bolong sudah tidak akan ada, apalagi untuk mengatakan mislanya siapa saja petinggi Polri yang menerima uang, atau hal kontroversial lainnya. 

Untuk diketahui, sampai dengan saat berita ini diturunkan, belum ada jawaban ataupun klarifikasi yang diberikan oleh Kabareskrim Polri, Komjen Pol Agus Andrianto, dan upaya konfirmasi oleh Teras Gorontalo terus dilakukan.***

Halaman:

Editor: Viko Karinda

Sumber: YouTube Refly Harun


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah