Kartun The Simpsons Asal Amerika Serikat Pernah Meramalkan Perang Rusia dan Ukraina? Berikut Ulasannya

- 27 Februari 2022, 19:09 WIB
Kartun The Simpsons Asal Amerika Serikat Pernah Meramalkan Perang Rusia dan Ukraina? Berikut Ulasannya
Kartun The Simpsons Asal Amerika Serikat Pernah Meramalkan Perang Rusia dan Ukraina? Berikut Ulasannya /Tangkapan Layar

Baca Juga: Berikut Tips Agar Badan Makin Ideal ala Wanita Jepang, Nomor 3 Harus Dihindari

Dikutip Teras Gorontalo dari Antara, kepada The Hollywod Reporter, Al Jean mengatakan bahwa lelucon 24 tahun lalu itu kini menjadi kenyataan yang sangat menyedihkan.

 

"Dalam hal prediksi, ada dua jenis yang kami miliki, yang sepele seperti Don Mattingly mendapatkan masalah untuk rambutnya di 'Homer at the Bat'," kata Al Jean, Sabtu 26 Februari 2022.

 

"Dan kemudian ada prediksi seperti ini (Ukraina). Saya benci mengatakannya, tetapi saya lahir pad tahun 1961, jadi selama 30 tahun saya hidup dengan momok Uni Soviet. Jadi bagi saya ini lebih merupakan norma daripada prediksi. Kami mengira semuanya akan menjadi buruk," ujar Al Jean menyambungkan.

 

Al Jean juga mengatakan, episode tersebut mendapat izin untuk menggunakan 'The Internationale' sebagai lelucon pada tahun 1998 dan tidak ada penolakan.

Baca Juga: Tips Jitu! 4 Hal ini Bisa Bikin Kuat di Ranjang, Wanita Auto Lemas

"Agresi Historis tidak pernah benar-benar hilang dan anda harus sangat waspada," ucapnya.

Halaman:

Editor: Gian Limbanadi

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah