Terus Diinvasi Rusia, Ukraina Kirim Surat Menyentuh Hati Untuk Rakyat Indonesia, Begini Isinya

- 2 Maret 2022, 17:55 WIB
Pasukan Militer Indonesia
Pasukan Militer Indonesia /

TERAS GORONTALO - Sebagai negara besar dengan jumlah penduduk mencapai 200an juta lebih jiwa, Indonesia selalu dimintai dukungan dalam menangani persoalan dunia.

Tidak hanya soal pandemi Covid-19 yang lagi melanda dunia, Indonesia yang memiliki kekuatan militer salah satu terbaik di dunia, juga mendapat permintaan agar memberi dukungan ke Ukraina.

Jika permintaan ini dikabulkan, bukan tidak mungkin pasukan militer dimiliki Indonesia akan dikirim ke medan perang untuk misi perdamaian atau membantun Ukraina dari gempuran Rusia.

Adapun total pasukan militer Indonesia saat ini sebanyak 1.080.00 personel.

Terdiri dari 400 ribu personel aktif, 400 personel cadangan, dan 280.000 personel paramiliter dilansir dari YouTube Militer Magazines pada 22 Januari 2022.

Baca Juga: Perang Rusia Versus Ukraina Masih Berlanjut, Presiden Jokowi Sarankan Ini Ke Vladimir Putin

Indonesia sendiri merupakan negara yang selalu mengirim pasukan untuk misi perdamaian dunia.

Dilansir TerasGorontalo dari laman setkab.go.id pada Rabu, 2 Maret 2020,
sejak tahun 1957 sampai sekarang, Indonesia telah mengirimkan cukup banyak putra-putri terbaiknya ke MPP PBB di berbagai negara.

Pada tahun 1957, diberangkatkan 599 personel infanteri yang tergabung dalam misi Kontingen Garuda (Konga) I yang ditugaskan di Sinai, Mesir.

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah