Ini Efek Samping Umum Vaksin COVID-19 Moderna

- 5 September 2021, 11:33 WIB
Ilustrasi Vaksin Moderna
Ilustrasi Vaksin Moderna /Ian Hutchinson

TERAS GORONTALO - Indonesia sudah menerima vaksin COVID-19 jenis Moderna.

Vaksin COVID-19 jenis Moderna ini berasal dari Amerika Serikat.

Total vaksin COVID-19 jenis Moderna yang masuk ke Indonesia pun sudah sebanyak 3 juta dosis.

Baca Juga: Situasi COVID-19 di Arab Saudi: 138 kasus COVID-19 dan 7 Meninggal dalam 24 Jam

Vaksin COVID-19 ini untuk vaksinasi dosis ketiga dan diberikan kepada tenaga kesehatan (nakes).

Sebab, para nakes termasuk pada kelompok paling berisiko.

Di beberapa tempat atau daerah din Indonesia, vaksin COVID-19 Moderna sudah tersedia.

Baca Juga: Situasi COVID-19 di Inggris: 42.076 Kasus Baru, Meninggal 121 Orang

Bahkan di beberapa tempat, vaksin COVID-19 Moderna sudah disediakan bagi masyarkat umum.

Halaman:

Editor: Fahri Rezandi Ibrahim

Sumber: Instagram @klikdoktercom


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x