Wanita Hamil Wajib Tahu! Begini Cara Mencegah Jika Mengalami Gejala Covid-19 Varian Omciron, Menurut Ahli

- 28 Februari 2022, 22:15 WIB
Ilustrasi wanita hamil. Wanita Hamil Wajib Tahu! Begini Cara Mencegah Jika Mengalami Gejala Covid-19 Varian Omciron, Menurut Ahli
Ilustrasi wanita hamil. Wanita Hamil Wajib Tahu! Begini Cara Mencegah Jika Mengalami Gejala Covid-19 Varian Omciron, Menurut Ahli /Lisa runnels dari Pixabay

TERAS GORONTALO – Bagi wanita hamil, dianjurkan untuk selalu waspada terhadap Covid-19 varian Omicron.

Pasalanya, wanita hamil juga termasuk rentan akan terpapar Covid-19 varian Omicron.

Dilansir Teras Gorontalo dari Deskjabar.com, 28 Feberuari 2022, berjudul “GEJALA dan AKIBAT Covid-19 Varian OMICRON pada Wanita Hamil, Begini Menurut Ahli Cara Mencegah”. Para Ahli menekankan, bahwa sangat penting untuk mencegah dan terus waspada terhadapan serangan Covid-19 varian Omicorn, terutama pada wanita hamil. 

Baca Juga: Tips Buat Pria, Kenali 5 Sifat Wanita Dengan Cara Duduknya

"Masih ada penyakit serius dan kematian yang terjadi karena Omicron, dan terutama pada populasi rentan, termasuk wanita hamil," kata Melissa Simon, M.D, seorang dokter kebidanan dan ginekologi di Northwestern Medicine di Chicago.

Dilansirkan dari laman whattoexpect.com, ada beberapa gejala varian Omicron dengan subvarian BA.1, BA.2 dan BA.3. Para ilmuwan atau hali masih mempelajari lebih lanjut tentang varian Omicron dan bagaimana hal itu dapat mempengaruhi orang, teruama juga pada wanita hamil.

Hingga kini, Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC) menyatakan gejala utama Covid-19 adalah:

- Demam atau kedinginan

- Batuk

Halaman:

Editor: Gian Limbanadi

Sumber: whattoexpect.com deks jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah