Waduh Sejumlah Produk Dry Sampo Ditarik, Karena Memicu Kanker

- 27 Oktober 2022, 17:28 WIB
Waduh Sejumlah Produk Dry Sampo Ditarik, Karena Memicu Kanker
Waduh Sejumlah Produk Dry Sampo Ditarik, Karena Memicu Kanker /Pixabay/

Baca Juga: Sosok Amsal Sampetondok Paman Ferdy Sambo yang Datang ke Persidangan, Ternyata Bukan Orang Sembarangan

"Unilever telah bekerja dengan pemasok propelan untuk mengatasi masalah ini," kata perusahaan.

Benzena adalah bahan kimia yang dapat terjadi secara alami dilingkungan, ditemukan dalam minyak mentah dan bensin.

Misalnya digunakan untuk memproduksi beberapa jenis pelumas, pewarna, deterjen, dan pestisida.

Paparan benzena dengan dosis yang tinggi, secara oral, atau melalui kulit dapat meningkatkan risiko kanker tertentu.

Termasuk leukimia serta anemia, dan kelainan darah serius lainnya.

Penggunaan sampo dalam keseharian masyarakat indonesia sudah tidak bisa terpisahkan, bahkan sudah menjadi kebutuhan.

Pemilihan sampo yang baik, dan pemggunaan sampo sesuai aturan, dapat menjaga kita dari hal-hal yg tidak diinginkan.***

Halaman:

Editor: Viko Karinda


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah