Lakukan 3 Trik ini Vertigo Sembuh Permanen, ala dr. Zaidul Akbar

- 15 November 2022, 07:21 WIB
Ilustrasi. Gejala dan penyebab vertigo
Ilustrasi. Gejala dan penyebab vertigo /Pexels/Nathan Cowley/

Banyak orang yang mengalami vertigo akan merasakan seperti benda disekelilingnya bergerak-gerak.

Akan sangat bahaya jika sering mengalami vertigo mendadak, sebab dapat mengakibatkan hal-hal buruk pada diri sendiri.

Maka daripada itu, jika sering mengalami Vertigo mendadak maka disarankan untuk atasi dengan cara ampuh ini.

Zaidul Akbar memberi tahu cara ampuh atasi Vertigo agar sembuh secara permanen.

Baca Juga: 10 Manfaat Biji Lamtoro, Makanan Orang Jawa yang Bisa Basmi Penyakit dan Virus

Cara ampuh atasi vertigo ini sangat mudah dilakukan sehari-hari.

Yakni cara ampuh atasi vertigo mendadak adalah dengan melakukan terapi bekam.

"Mulai rutinkan untuk berbekam ya, terus usahakan olahraga juga di pagi hari agar kondisi tubuh stabil," kata dr. Zaidul Akbar.

Selain bekam, olahraga pagi juga menurut dr. Zaidul Akbar bisa mengatasi vertigo.

"Cukup jalan-jalan ringan saja waktu pagi, sembari menghirup udara segar dipagi hari", tambah dr. Zaidul Akbar.

Halaman:

Editor: Viko Karinda

Sumber: Youtube ZaidulAkbar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah