TERAS GORONTALO - Inilah beberapa benda yang bisa merusak kesehatan tubuh.
Untuk menjaga kesehatan tubuh, baiknya selalu memperhatikan benda yang ada di sekeliling kita.
Pasalnya, ada beberapa benda yang sering tidak disadari justru berpotensi merusak kesehatan tubuh.
Baca Juga: One Piece: Benarkah Dragon Pengguna Buah Iblis Dew?
Berikut beberapa benda berpotensi merusak kesehatan dan cara mengatasinya, menurut dokter Reisa dilansir dari YouTube Dokter OZ
1. Spons cuci piring.
Disarankan untuk tidak membiarkan spons terendam dalam air sabun dengan waktu yang lama.
Hal ini bisa mengakibatkan menumpuknya kuman dan jamur pada spons.
Meskipun sabun sebagai antiseptik, tetapi jika penumpukkan kuman lebih banyak, maka hal ini tidak akan efektif.
Simak update artikel pilihan lainnya dari kami di Google News dan saluran WhatsApp Channel