Hukum Orang Yang Memiliki Hutang, Simak Penjelasan Habib Husein Ja'far

26 Oktober 2022, 14:07 WIB
Hukum Orang Yang Memiliki Hutang, Simak Penjelasan Habib Husein Ja'far /Instagram @Husein_Hadar/

TERAS GORONTALO - Manusia sebagai mahkluk sosial tentunya memiliki banyak kebutuhan terkadang hingga meminjam uang atau hutang untuk memenuhi kebutuhan.

Untuk memenuhi kebutuhan tersebut banyak masyarakat yang mencari cara untuk bisa memenuhi kebutuhan hidupnya termasuk ber-hutang

Ada yang meminjam atua huttang uang di bank dan di koperasi, untuk memenuhi kebutuhannya. Ada juga untuk bermodalkan usaha. 

Baca Juga: Ust Adi Hidayat: Amalkan Doa Ini Setiap Hari, Allah SWT Mudahkan Rezeki Dan Bantu Lunasi Hutang

Habib Husein Ja'far, Habib menjelaskan bahwa sebaiknya kita menabung untuk memiliki sesuatu yang kita inginkan hukab ber-hutang

"Kalau saya mending nabung dulu baru beli" Ujar Habib Husein Ja'far, Dilansir Teras Gorontalo, di Channel Youtube kangsantruy

Habib Husein Ja'far juga menjelaskan bahwa jika sudah keadaan mendesak kita harus melakukan itu, semisal motor untuk bisa mencari uang. 

Baca Juga: Buya Yahya Ungkap Amalan Doa Agar Bisa Lunasi Hutang dengan Cepat

Habib Husein Ja'far juga menjelaskan bahwa hari ini banyak sekali bangga dengan hutang. 

"Tapi berusahalah untuk menghindari hutang dan yang ngak berkah itu kalau anda bangga dengan hutang, itu yang ngak berkah. Kalau bisa hutang ngapain bayar, itu prinsip anak muda sekarang kan" Beber Habib Husein Ja'far. 

Dalam penjelasan Habib Husein Ja'far, maksudnya adalah kita harus menghindari yang namanya hutang. 

Baca Juga: Ustadz Adi Hidayat: Punya Hutang Namun Lupa Jumlahnya Berapa? Selesaikan Dengan Cara Ini!

Habib Husein Ja'far menjelaskan bahwa Kenapa kita harus mati-matian dan terus berupaya utuk punya yang namanya kartu kredit. 

"Padahal kartu kredit itu, kartu utang. Kok bisaloh wong bangga kartu kredit itu, anehkan orang-orang modern itu aneh" Ujar Habib Husein Ja'far. ***

 

Editor: Agung H. Dondo

Tags

Terkini

Terpopuler