Inilah Kisah Al Sholah Yang Menjadikan Allah Sebagai Mitra Kerja, Kematiannya yang Dihadiri Setengah Juta Oran

- 10 April 2022, 17:45 WIB
Inilah Kisah Al Sholah Yang Menjadikan Allah Sebagai Mitra Kerja, Kematiannya yang Dihadiri Setengah Juta Orang
Inilah Kisah Al Sholah Yang Menjadikan Allah Sebagai Mitra Kerja, Kematiannya yang Dihadiri Setengah Juta Orang /Tangkapan layar YouTube Actfohumanity/

Kemudian mereka meminta izin untuk membuat universitas di kampung namun ditolak karena tidak ada akses bagi mahasiswa.

Tidak lama mereka pun mengajukan untuk membuat universitas lengkap dengan stasiun kereta beserta jalurnya dengan biaya mandiri. 

Akhirnya permintaan tersebut disetujui dan pertama dalam sejarah mesir berdirilah universitas diperkampungan kecil.

Dengan terus berkembangnya, hingga dibuatlah fakultas pertama dan kedua dan seterusnya dan juga asrrama putri dengan kapasitas 600 orang, dan asrama putra 1000 orang. 

Baca Juga: Ikut Campur Kasus Tangmo Nida, Anggota Parlemen MP Tae Mongkolkit Diminta Mundur dari DPR Thailand

Tiket kereta api digratiskan untuk memudahkan transportasi menuju kampung tersebut. 

Tidak hanya itu, dibangunlah baitul mal selanjutnya hingga hilang kemiskinan di daerah tersebut dan program itu di duplikasi oleh kampung kampung lain, hingga tidak ada kampung yang disinggahi  Al Sholah kecuali akan dibangun baitul mal.

Bantuan pun diberikan kepada fakir miskin dan para janda, pemuda pengangguran pun dilatih untuk mengelola perkebunan sayur hingga mandiri, bahkan bisa mengekspor ke negara tetangga. 

Pada saat panen raya seluruh warga dikirimi paket sayur, dan saat bulan Ramadhan seluruh masyarakat memasak bersama dan berkumpul di tengah lapangan yang besar. 

Baca Juga: Ikut Campur Kasus Tangmo Nida, Anggota Parlemen MP Tae Mongkolkit Diminta Mundur dari DPR Thailand

Halaman:

Editor: Viko Karinda

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah