Inilah 4 Hikmah yang Bisa Dipetik Saat Mimpi Bertemu Orang Sudah Meninggal, Kata Ustadz Abdul Somad

- 12 Mei 2022, 21:04 WIB
Inilah 4 Hikmah yang Bisa Dipetik Saat Mimpi Bertemu Orang Sudah Meninggal, Kata Ustadz Abdul Somad.
Inilah 4 Hikmah yang Bisa Dipetik Saat Mimpi Bertemu Orang Sudah Meninggal, Kata Ustadz Abdul Somad. /Tangkap layar YouTube Ustadz Abdul Somad Official/

TERAS GORONTALO – Ustadz Abdul Somad mengungkapkan beberapa hikmah yang bisa dipetik saat mimpi bertemu orang sudah meninggal.

Kita ketahui bersama, mimpi bertemu dengan orang sudah meninggal bisa dialami oleh siapa saja saat sedang tidur.

Seperti mimpi sanak saudara hingga orang tua yang sudah meninggal, bisa saja terjadi saat.
Lantas seperti apa hikmah yang bisa ketika mengalami mimpi orang yang sudah meninggal? Begini kata Ustadz Abdul Somad.

Baca Juga: Bertemu Ular dalam Mimpi Pertanda Anda Kena Santet Kiriman Dukun? Ini Cara Tangkal Menurut Ustadz Abdul Somad

Dilansir Teras Gorontalo dari PortalSulut berujul “Mimpi Ketemu Orang yang Sudah Meninggal Dunia? Inilah 4 Pesan yang Wajib Diketahui kata UAS” dari Mapay Bandung, berikut hikmah yang bisa diambil.

1. Mengingat kematian

Menurut UAS, pesan pertama dari mimpi ketemu orang meninggal adalah, peringatan akan adanya hari kematian.

“Mimpi tersebut bisa membuat seseorang ingat dengan kematian,” kata UAS akrab Ustad Abdul Somad.

Dengan demikian, UAS mengungkapkan mimpi itu harus menjadi peringatan bahwa kematian selalu mengintai.

Halaman:

Editor: Sutrisno Tola

Sumber: portalsulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah