Kebijakan Bahayakan Negara, Ubed Tak Yakin Pemerintahan Jokowi Bisa Bertahan Hingga 2024

- 13 Agustus 2021, 15:49 WIB
Video Presiden Jokowi menolak rangkap jabatan.
Video Presiden Jokowi menolak rangkap jabatan. /Tangkap layar Twitter.com/@bayuarisandee/

Adapun perkataan yang menyebut Jokowi membahayakan negara adalah karena kebijakan-kebijakan yang dikeluarkan pemerintah, justru membahayakan masyarakat dan negara.

"Lalu yang dimaksud dengan membahayakan negara itu sebenarnya tentang kebijakan-kebijakan di rezim ini, terkait dengan pandemi, juga termasuk kebijakan ekonomi, langkah hukum, dan lain-lain," kata Ubed.

"Saya melihat persoalan di negeri ini sangat serius. Contohnya, kasus kematian Covid-19 sekarang sudah tidak dihitung, padahal menyelamatkan rakyat itu adalah tugas bangsa," tuturnya.

Refly menegaskan pertanyaannya dan menyebut hal yang membahayakan adalah kebijakan Jokowi, bukan orangnya.

Baca Juga: Cek Bantuan Subsidi Upah Bisa Lewat WhatsApp ke BPJS Ketenagakerjaan Lho, Begini Caranya

"Jadi yang membahayakan bukan orangnya tapi kebijakannya?" ujar Refly, mencecar.

"Iya betul," kata Ubed.

Ubed juga menilai pemerintah sudah tidak bisa diselamatkan, karena beban yang ditanggung sudah sangat berat. Ia bahkan tak yakin pemerintahan Jokowi bisa bertahan hingga 2024 mendatang.

Korupsi yang terjadi selama kepemimpinan Jokowi disebut jadi penyebab utama pemerintah terancam tak bisa selamat.

"Ada tapi tipis. Saya sering bertanya apakah pemerintah sanggup bertahan sampai 2024, dengan beban ekonomi yang berat, dan krisisnya makin multidimensi.

Halaman:

Editor: Usman Anapia

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah