7 Kota Paling Macet di Indonesia, Ternyata Ke-1 Bukan Jakarta!

- 4 Oktober 2021, 17:07 WIB
Ilustrasi kemacetan yang disebabkan oleh seorang pria di Inggris.
Ilustrasi kemacetan yang disebabkan oleh seorang pria di Inggris. /Pexel/ Alexandr podvalny

TERAS GORONTALO - Di Indonesia kemacetan lalu lintas sering terjadi.

Memang menyebalkan jika terjebak kemacetan.

Apalagi jika hendak bepergian namun kendaraan tidak bisa bergerak akibat macet.

Baca Juga: Lowongan Kerja Buat yang Berani! Dibayar Rp 18,5 Juta Hanya Untuk Nonton Film Horor ini

Namun tahukah kamu jika ada 7 daerah di Indonesia yang terkenal paling macet?

Berikut daftarnya seperti dikutip terasgorontalo.com dari Instagram @faktaon7.id, pada Senin, 4 Oktober 2021.

1. Bandung (Lebih dari 63 jam per tahun).

Ternyata kota termacet di Indonesia ditempati oleh Kota Bandung, Jawa Barat.

Baca Juga: Inilah Rahasia di Balik Produk Murah China yang Belum Banyak Diketahui!

Halaman:

Editor: Fahri Rezandi Ibrahim

Sumber: Instagram @faktaon7.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah